Tag: UNIBOS

Sosialisasi kanker YKI Sulsel.

YKI Sulsel Ajak Maba UNIBOS Kenali dan Cegah Kanker

  AMBAE.co.id – Makassar. Yayasan Kanker Indonesia Cabang Sulawesi Selatan (YKI Sulsel) mengutus pengurus dan anggotanya mensosialisasikan bahaya kanker. Sosialisasi berlangsung di Kampus UNIBOS (Universitas Bosowa) pada Jum’at sore, 2 September 2022 dalam rangkaian Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB). Lebih tepatnya di Balai Sidang Bosowa 45, Jalan Urip […]

Penandatanganan MoA KKN Tematik Desa Wisata UNIBOS.

VR 4 UNIBOS Pertajam Kolaborasi Pengembangan Desa Wisata

  AMBAE.co.id – Makassar. UNIBOS (Universitas Bosowa) Makassar melakukan penguatan terhadap program KKN Tematik Desa Wisata. Lima utusan kampus menyambangi Gedung MULO, guna menemui Kepala Dinas Kebudayaan dan Kepariwisataan Provinsi Sulawesi Selatan (Disbudpar Sulsel), Muhammad Jufri pada Selasa, 21 Juni 2022. “Tabe’ (permisi) pak Prof, kami ini datang untuk menindaklanjuti […]

Penerimaan mahasiswa PKL UNIBOS.

Wabup Bantaeng Minta Mahasiswa UNIBOS Terapkan Ilmunya Tingkatkan SDM

AMBAE.co.id – Bantaeng. Sedikitnya 180 orang Mahasiswa Fakultas Universitas Bosowa (UNIBOS) Makassar melaksanakan Praktek Kuliah Lapang (PKL) di Kabupaten Bantaeng. Diterima secara resmi Wakil Bupati Bantaeng, H Sahabuddin di Tribun Pantai Seruni Bantaeng, Minggu malam (23/06/19). Rombongan dipimpin H Andi Arifuddin Mane selaku Dekan Fakultas Ekonomi UNIBOS Makassar. Disampaikan bahwa […]