AMBAE.co.id – Bantaeng. Hari pertama penyelenggaraan qurban di Kabupaten Bantaeng, 10 Dzulhijjah 1441 H yang bertepatan Jum’at (31/07/20), Gubernur Sulawesi Selatan (SulSel), HM Nurdin Abdullah berkesempatan meresmikan sekaligus memulai qurban yang diadakan Dompet Dhuafa. Ditandai peninjauan, seraya memanjatkan do’a, Nurdin Abdullah mengatakan jika kegiatan yang diprakarsai Dompet Dhuafa itu sangat […]
Tag: Dompet Dhuafa
Video: 150 Sapi Qurban Dompet Dhuafa Diresmikan Gubernur SulSel
Waspada Penyakit Pasca Banjir Bantaeng, Dompet Dhuafa Fasilitasi Pemeriksaan Kesehatan Gratis
AMBAE.co.id – Bantaeng. Memasuki hari ke-4 pasca banjir di Kabupaten Bantaeng, Dompet Dhuafa tetap eksis memberikan dukungan terhadap upaya pemulihan. Berupa pemeriksaan kesehatan di sejumlah titik terdampak banjir. Hal itu disampaikan Syarif selaku Program Sosial dan Bencana Dompet Dhuafa kepada AMBAE saat diwawancarai di Rumah Makan Aroma Laut Bantaeng di […]